Kasdim 0824/Jember Dampingi Kunjungan Tim Observasi MBG dan BPKP Provinsi Jawa Timur

    Kasdim 0824/Jember Dampingi Kunjungan Tim Observasi MBG dan BPKP Provinsi Jawa Timur

    JEMBER - Uji coba operasional makan bergizi gratis di kabupaten Jember, sudah dilakukan  sejak sekitar 5 ini, dari dapur sehat yang ada di Makoramil 0824/01 Patrang, ke sekolah-sekolah diwilayah Kecamatan Patrang.

    Operasional uji coba tersebut mendapatkan pendampingan dan pengawasan dari Kodim 0824/Jember, dalam kunjungannya Tim Observasi dan Pengumpulan data uji coba MBG dipimpin oleh Nita Verawaty Patrevhia dan 4 orang anggotanya melihat langsung sarana prasarana di dapur sehat, didampingi oleh Kasdim 0824/Jember Mayor Inf Herawady Karnawan, Pasiter Kapten Inf Sarjo, Danramil 0824/01 Patrang Kapten Caj Agus Teguh Yuwono serta Staf Teritorial Kodim  0824/Jember.

    Menyikapi kegiatan tersebut Dandim 0824/Jember Letkol Arm Indra Andriansyah menyatakan, bahwa keberadaan kita dalam hal operasional BGM ini adalah sebagai Tim Pendamping yang bertugas membantu kelancaran distribusi dan melakukan pengawasan.

    Kita ikut bertanggung jawab atas kelancaran dan kesuksesan program pemerintah, hal ini tentunya menjadi bagian dari peran TNI dalam membantu Pemerintah dalam menjalankan program pembangunan sumber daya manusia melalui pemberian makan bergizi gratis kepada anak-anak sekolah ini. Tegas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Gercep Polisi Tangani Banjir di Jember Perlancar...

    Artikel Berikutnya

    Peduli dan Support Atlet Persaid, Kapolres...

    Berita terkait

    Babinsa Koramil 0824/14 Panti Bersama Aparat Terkait dan Masyarakat Latihan Penanggulangan Bencana, Evakuasi Korban Hanyut
    Tokoh Lintas Agama Jember Apresiasi Polri, Pilkada dan Nataru Berjalan Aman dan Kondusif
    Jumat Berkah, Polres Jember Berbagi Makanan Bergizi Untuk Pelajar Sekolah Dasar
    Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Bersama Aparat Terkait Lakukan Pengamanan Malam Pergantian Tahun
    Banjir Genangan Landa Jalan Antar Kecamatan dan Pemukiman Warga Dusun Krajan Desa Kesilir, Babinsa Koramil 0824/23 Wuluhan Turun Tangan
    Kelompok Staf Ahli Pangdam V/Brw,  Tinjau Uji Coba Program Makan Bergizi Gratis Wilayah Kodim 0824/Jember
    Babinsa Koramil 0824/14 Panti Bersama Aparat Terkait dan Masyarakat Latihan Penanggulangan Bencana, Evakuasi Korban Hanyut
    Polres Jember Berhasil Menangkap Tersangka Penyebab Tewasnya Wanita Paruh Baya di Tanggul
    Polres Jember dan Tim SAR Berhasil Temukan Nelayan yang Alami Laka Laut, Satu Orang Selamat
    Koramil 0824/14 Panti Karya Bakti TNI,  Penghijauan dan Pembersihan Kali, Semarak Hari Juang Kartika Ke 79
    Rapat Koordinasi Agenda "Rasionalisasi Anggaran Penanganan Stunting" Bersama Jajaran  Kepala OPD Pemkab Jember
    Kasad Pimpin Vidcon Ketahanan Pangan, diikuti Dansat Jajaran Termasuk Dandim 0824/Jember Bersama Dinas Pertanian   
    Danramil 0824/24 Ambulu bersama Muspika Hadiri Pelantikan KPPS, Selamat dan Sukses Semoga Amanah
    Dandim 0824/Jember Bersama Forkopimda Ikuti Vidcon Malam Tahun Baru Dipimpin Kapolri
    Bakti TNI Bersih-Bersih Kali dilakukanKoramil 0824/04 Sukowono Bersama Pihak Terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Romo Paulus Kristian Seswantoko: Apresiasi Setinggi-tingginya kepada Polri dan TNI atas Dedikasi Selama Perayaan Natal dan Tahun Baru
    Kompolnas Apresiasi Polri Atas Keberhasilan Operasi Lilin 2024
    Ketua Forum Studi Transportasi Apresiasi Polri Dalam Kelancaran Nataru 2024-2025
    Realisasi Anggaran MA Selama 2024

    Tags